www.beritaintermezo.com
08:37 WIB - DPRD Rohil Gelar Rapat Paripurna Penetapan Jadwal Reses Masa Sidang I Tahun 2024 | 08:33 WIB - Indosat Ooredoo Hutchison Catat Lonjakan Trafik Data Sebesar 17% Sepanjang Hari Raya Idulfitri | 08:24 WIB - Lantik Pengurus PWI Kuansing, Raja Isyam : Jaga Nama Baik Organisasi dan Selalu Kritik | 15:50 WIB - Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024, Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan | 12:29 WIB - Raja Baut Bagikan Ribuan Sembako Kepada Masyarakat Bagansiapiapi | 01:53 WIB - DPRD Gelar Paripurna Penyampaian LKPj T.A 2023
Ini 8 Nama Pejabat Eselon II Yang Dilantik Bupati Zukri Hasil Dari Lelang Jabatan
Jumat, 10-06-2022 - 11:19:12 WIB

TERKAIT:
   
 

Pelalawan (Beritaintermezo.com)-Bupati Kabupaten Pelalawan H. Zukri melaksanakan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pelalawan, pada hari Jumat, (10/06/2022) bertempat di Auditorium Kantor Bupati Lantai 3.

Delapan pejabat yang dilantik merupakan hasil dari lelang jabatan yang dibuka pada 27 April 2022 lalu, dimana sebagai Ketua Pansel Sekretaris Daerah Kabupaten Pelalawan Drs. Tengku Muklis, M. Si, adapun kedelapan nama yang dilantik diantaranya Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pelalawan Masri, S.Pd, MM, Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Darlis, SP, M.Si, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah  Tengku Zulfan, SE, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Drs. Novri Wahyudi, Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan Akhtar, SE, Kepala Dinas Sosial drg.  Ewin Rommel Nainggolan, MARS, Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Dodi Asmasaputra, S.STP, dan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Tengku Junaidi, S.Sos, M.AP.

Bupati Pelalawan H. Zukri berpesan agar pejabat yang baru dilantik agar sabar, karena dibutuhkan kesabaran nantinya dalam menghadapi masyarakat dan membimbing bawahannya dalam bekerja. " Kalau itu diterapkan bawahanpun bisa bekerja maksimal dan masyarakatpun dapat terlayani dengan baik," ujar Zukri.

Sambung Zukri, agar pejabat yang baru dilantik konsentrasi, langsung bekerja dan tancap gas dalam menjalankan program-program prioritas Pemkab Pelalawan, harus tunjukan kepercayaan yang sudah diberikan, dengan  dibuktikan kinerja yang terbaik.

Zukri juga berharap pejabat yang baru dilantik harus berani berinovasi, tidak boleh bekerja hanya rutinitas yang biasa- biasa saja, sekarang cara bekerjanya harus 'out of the box'. (Tom)



 
Berita Lainnya :
  • Ini 8 Nama Pejabat Eselon II Yang Dilantik Bupati Zukri Hasil Dari Lelang Jabatan
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 Rumah Duka di Karimun Merangkap Tempat Judi, Polres Tutup Mata
    2 Fraksi DPRD Riau Berikan Pandangan Umum Terhadap Ranperda Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah
    3 Sijago Merah Lahap 7 Rumah Warga di Jalan Datuk Bandar Tembilahan
    4 Pemuda Teluk Sungkai Gotong Royong Menimbun Jalan Berlobang
    5 Harap Pinta Belasan Tahun
    Rumah Sakit Daerah Madani Kota Pekanbaru Resmi Beroperasi
    6 Pj Walikota Dumai Arlizman Agus Buka Jambore PIK 2015
    7 Pemkab Rohil Salurkan Beasiswa Keluarga Tidak Mampu Sebesar Rp6,5 Milyar
    8 Konferensi Perubahan Iklim ke-21 Paris
    APRIL Tawarkan Solusi Alternatif Buka Lahan Tanpa Bakar
    9 Ini Dia Cara Alami Mengobati Sakit Gigi Terbukti Ampuh
    10 Bantuan Kapal Karet Tiba, BPBD Siap Siaga Atasi Banjir di Pekanbaru
     
    Foto Lepas | Galeri Foto | Advertorial | Opini | Indeks
    Siak | Inhu | Rohil | Kepri | DPRD Rohil
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
    © 2016 PT. INTERMEZO PUTRA SAMPURNA PERS, All Rights Reserved
    handbags replicawatches replica