www.beritaintermezo.com
08:37 WIB - DPRD Rohil Gelar Rapat Paripurna Penetapan Jadwal Reses Masa Sidang I Tahun 2024 | 08:33 WIB - Indosat Ooredoo Hutchison Catat Lonjakan Trafik Data Sebesar 17% Sepanjang Hari Raya Idulfitri | 08:24 WIB - Lantik Pengurus PWI Kuansing, Raja Isyam : Jaga Nama Baik Organisasi dan Selalu Kritik | 15:50 WIB - Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024, Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan | 12:29 WIB - Raja Baut Bagikan Ribuan Sembako Kepada Masyarakat Bagansiapiapi | 01:53 WIB - DPRD Gelar Paripurna Penyampaian LKPj T.A 2023
Harapkan Perhatian Khusus, Wabup Rohil Temui Dirjen Kementerian Desa Tertinggal
Selasa, 12-12-2017 - 07:31:58 WIB

TERKAIT:
   
 

Rohil (Beritaintermezo.com)-Wakil Bupati H. Jamiludin atas nama Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir melakukan pertemuan dengan pihak Kementerian Desa Pembangunan Derah Tertinggal dan Transmigrasi di Jakarta Senin (11/12).

Pertemuan dimaksudkan dalam upaya memperoleh perhatian lebih bagi Kabupaten Rokan Hilir melalui program program Pemerintah Pusat yang akan disalurkan ke daerah pada tahun anggaran 2018 nanti.

Program Desa yang diusulkan bersama oleh Dinas PMD Rokan Hilir dirangkum dari kebutuhan Desa melalui tenaga pendamping desa utk menjadi kegiatan BUMDES yang jelas manfaatnya terutama pada sektor pertanian, perkebunan dan peternakan.

Pada kesempatan ini ada tiga Kabupaten yang di akomodir oleh Pemerintah Provinsi Riau melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa yaitu, Kabupaten Rokan Hilir, Indragiri Hilir dan Kabupaten Kuantan Singingi.

Rombongan diterima langsung oleh Sekretaris Jenderal Kementerian bpk Anwar Sanusi dan Dirjen PKP serta para pejabat terkait di Kementerian tersebut.

Wabup menyampaikan "Alhamdulillah kita mendapat respon baik dari pihak Kementerian Desa, mudahan apa yang kita usulkan dapat terealisasi pada Tahun 2018 nanti, ini juga merupakan upaya kita melalui Pemerintah Provinsi Riau dan DPRD untuk mempercepat pembangunan dipelosok desa kita yang masih memerlukan perhatian kita semua" pungkas H. Jamiludin.

Hadir pada pertemuan tersebut Sekretaris Kementerian Desa.Anwar Sanusi, Dirjen PKP kemendes, Anggota DPRD prov Riau Agus, Wabup H. Jamiludin, Bupati Inhil Hm Wardan, Sekda Kuansing, Kadis Dinas PMD prov Riau, Kadis PMD kabupaten Rokan Hilir H.Jasrianto S.sos.(zal)



 
Berita Lainnya :
  • Harapkan Perhatian Khusus, Wabup Rohil Temui Dirjen Kementerian Desa Tertinggal
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 Rumah Duka di Karimun Merangkap Tempat Judi, Polres Tutup Mata
    2 Fraksi DPRD Riau Berikan Pandangan Umum Terhadap Ranperda Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah
    3 Sijago Merah Lahap 7 Rumah Warga di Jalan Datuk Bandar Tembilahan
    4 Pemuda Teluk Sungkai Gotong Royong Menimbun Jalan Berlobang
    5 Harap Pinta Belasan Tahun
    Rumah Sakit Daerah Madani Kota Pekanbaru Resmi Beroperasi
    6 Pj Walikota Dumai Arlizman Agus Buka Jambore PIK 2015
    7 Pemkab Rohil Salurkan Beasiswa Keluarga Tidak Mampu Sebesar Rp6,5 Milyar
    8 Konferensi Perubahan Iklim ke-21 Paris
    APRIL Tawarkan Solusi Alternatif Buka Lahan Tanpa Bakar
    9 Ini Dia Cara Alami Mengobati Sakit Gigi Terbukti Ampuh
    10 Bantuan Kapal Karet Tiba, BPBD Siap Siaga Atasi Banjir di Pekanbaru
     
    Foto Lepas | Galeri Foto | Advertorial | Opini | Indeks
    Siak | Inhu | Rohil | Kepri | DPRD Rohil
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
    © 2016 PT. INTERMEZO PUTRA SAMPURNA PERS, All Rights Reserved
    handbags replicawatches replica