www.beritaintermezo.com
14:02 WIB - Manajemen PHR Lepas Pekerja Berangkat Haji Ke Tanah Suci | 14:01 WIB - | 13:36 WIB - Kepala BP Batam M Rudi Terima Kunjungan SMSI Riau | 18:23 WIB - KPU Plenokan Anggota DPRD Kota Pekanbaru Terpilih Pada Pemilu Tahun 2024 | 15:21 WIB - Anggota DPR Riau H Sukarmis Ditahan Kejari Kuansing | 20:31 WIB - Imigrasi Pekanbaru Serahkan Tersangka WNA Kasus Pelanggaran Tindak Pidana Keimigrasian ke Kejaksaan
KUA Bangko Tutup Sementara Pendaftaran Nikah
Sabtu, 28-03-2020 - 09:51:04 WIB
Kepala KUA Bangko, Muzakir SAg
TERKAIT:
   
 

BAGANSIAPIAPI (Beritaintermezo.com)-Kantor Urusan Agama (KUA) kecamatan bangko menunda sementara pendaftaran nikah. Hal ini dilakukan berdasarkan surat edaran (SE) kementrian agama nomor 4 tahun 2020 tentang antisipasi penyebaran virus corona atau covid-19.

"Untuk sementara pendaftaran nikah kita tutup terhitung dari tanggal 24 sampai 31 maret 2020. Bagi yang sudah terlanjur mendaftar maka ijab qobul tetap dilaksanakan dikantor dengan catatan hanya bisa dihadiri maksimal 10 orang," Kata Kepala KUA Bangko, Muzakir SAg, Jumat (27/3) dikantornya.

Selain hanya boleh dihadiri oleh 10 orang pihak dari kedua mempelai, juga diwajibkan menjaga jarak sesuai dengan aturan dari pemerintah untuk memutuskan mata rantai penyebaran covid-19.

"Sebelum surat edaran penutupan sementara pendaftaran nikah dikeluarkan, sedikitnya ada lima (5) pasang yang sudah mendaftar dan pernikahannya tetap kita laksanakan dengan membatasi orang dengan sistem jaga jarak," Kata Muzakir.

Ia menghimbau masyarakat yang ingin mendaftar untuk pernikahan dikantor KUA Kecamatan bangko untuk bersabar dan sama-sama mentaati peraturan pemerintah demi kesehatan kita semua.

"Jika situasi sudah aman dan kondusif, maka pendaftaran akan dibuka seperti biasa. Dan apabila keadaan belum memungkinkan, maka penutupan pendaftaran nikah bisa jadi diperpanjang sesuai keputusan kementrian agama," Pungkasnya. (zal)



 
Berita Lainnya :
  • KUA Bangko Tutup Sementara Pendaftaran Nikah
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
     
    TERPOPULER
    1 Rumah Duka di Karimun Merangkap Tempat Judi, Polres Tutup Mata
    2 Fraksi DPRD Riau Berikan Pandangan Umum Terhadap Ranperda Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah
    3 Sijago Merah Lahap 7 Rumah Warga di Jalan Datuk Bandar Tembilahan
    4 Pemuda Teluk Sungkai Gotong Royong Menimbun Jalan Berlobang
    5 Harap Pinta Belasan Tahun
    Rumah Sakit Daerah Madani Kota Pekanbaru Resmi Beroperasi
    6 Pj Walikota Dumai Arlizman Agus Buka Jambore PIK 2015
    7 Pemkab Rohil Salurkan Beasiswa Keluarga Tidak Mampu Sebesar Rp6,5 Milyar
    8 Konferensi Perubahan Iklim ke-21 Paris
    APRIL Tawarkan Solusi Alternatif Buka Lahan Tanpa Bakar
    9 Ini Dia Cara Alami Mengobati Sakit Gigi Terbukti Ampuh
    10 Bantuan Kapal Karet Tiba, BPBD Siap Siaga Atasi Banjir di Pekanbaru
     
    Foto Lepas | Galeri Foto | Advertorial | Opini | Indeks
    Siak | Inhu | Rohil | Kepri | DPRD Rohil
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
    © 2016 PT. INTERMEZO PUTRA SAMPURNA PERS, All Rights Reserved
    handbags replicawatches replica